Posted by Unknown |
Osunaarashi, pesumo muslim pertama yang ikut tournament tokyo tahun sekarang, dan jadi daya tarik, mungkin karena si mas itu Muslim, dari Mesir.
 Osunaarashi sekarang di kelas Junokuchi, divisi paling rendah (peringkat 6) pada kategori professional sumo division, tapi jangan kuatir.. masalah divisi.., bisa meningkat jika pesumo punya prestasi (hingga Makuuchi/highest division-numero uno). oh, saya lupa mengatakan bahwa nama aslinya Osunaarshi adalah Abdelrahman Ahmed Shaalan dan arti dari nama OSUNAARSHI berarti Badai Pasir Raksasa, nih kanjinya: 大砂嵐. tentu kita tahu kenapa dia memakai nama itu.., sepertinya memang kerana dia dari Mesir.

sumber : kuroshironin, 2012

1 komentar:

  1. Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.

    BalasHapus